Anak Didikan Rimba
Blurb
Anak Didikan Rimba, atau judul aslinya The Jungle Book adalah kumpulan cerita yang ditulis oleh Rudyard Kipling. Cerita-cerita ini pertama kali diterbitkan di majalah antara tahun 1893 - 1894. Publikasi aslinya juga berisi ilustrasi, beberapa oleh ayah Rudyard, John Lockwood Kipling. Kipling lahir di India dan menghabiskan enam tahun pertama masa kecilnya di sana. Setelah sekitar sepuluh tahun di Inggris, ia kembali ke India dan bekerja di sana sekitar enam-setengah tahun. Cerita-cerita ini ditulis ketika Kipling tinggal di Vermont.Cerita-cerita di dalam buku ini, dan juga dalam The Second Jungle Book yang mengikuti pada tahun 1895 dan yang meliputi lima cerita lebih lanjut tentang Mowgli, adalah kumpulan fabel; cerita yang menggunakan hewan dalam cara antropomorfik untuk memberikan pelajaran moral. Ayat-ayat Hukum Rimba, misalnya, menggelar aturan untuk keselamatan individu, keluarga dan masyarakat. Kipling memasukkan hampir semua yang dia tahu, dengar, dan impikan tentang hutan India " Pembaca lain telah menafsirkan karya ini sebagai alegori politik dan masyarakat pada saat itu.
Member Reviews Write your own review
Skunk
Deutlich mehr (vielseitigere) Geschichten, als man aus der Disney-Version gewohnt ist. Vermutlich sind die Geschichten besser, wenn man sich mit Indien auskennt und Parallelen zur Gesellschaft oder Kiplings Erlebnissen herstellen kann. Für sich alleine stehend vielleicht als Kinderbuch brauchbar.
Be the first person to review