Blurb
The Host adalah novel fiksi ilmiah/roman yang ditulis oleh Stephenie Meyer. Novel ini bercerita tentang pertarungan mahkluk asing yang bernama Jiwa, yang ingin menguasai bumi, karena mereka manganggap bahwa manusia adalah mahluk mortal yang kasar. Raga-raga manusia dirasuki oleh para Jiwa, bagi manusia yang menentang maka akan terjadi goncangan bagi si tuan rumah/inang. The Host dirilis pada 6 Mei 2008 dengan oplah awal 750.000 eksemplar. Versi internasional dari novel ini dirilis pada tanggal 2 April 2008 di Inggris, Irlandia, Indonesia, Filipina, Australia, dan Hong Kong, dengan divisi penerbitan Inggris. Novel ini juga diterjemahkan ke dalam bahasa Catalan, Cina, Ceko, Belanda, Swedia, Jerman, Portugis, Italia, Spanyol, Hungaria, Rumania, Serbia, bahasa Ibrani, Denmark, dan yang lainnya. Prolog dan bab keempat dari buku ini dapat ditemukan di situs resmi Meyer.
First Published
2008
Member Reviews Write your own review
Trudreamer_88
Couldn't even finish it....way too slow of a read.
Gezellig
the same here